Buah Tin Untuk Wanita, Pria, Anemia dan Jantung

Buah tin adalah buah yang memiliki banyak khasiat untuk kesehatan tubuh kita kali ini kita akan membahas tentang manfaat buah tin untuk Wanita yang monopouse, untuk kekuatan  Pria yang telah menikah, mengobati penyakit anemia dan yang terakhir menyehatkan jantung Anda agar selalu sehat. Berikut ini manfaat tentang Buah Tin Untuk Wanita, Pria, Anemia dan Jantung:

Manfaat Buah Tin Untuk Wanita Menopause
Masa Menopause yaitu berakhirnya masa menstruasi permanen dan hilangnya fungsi ovarium seorang wanita, biasanya terjadi pada yang berusia 50 tahun. Walaupun ada juga seorang wanita berusia sekitar 40 tahun yang telah mengalamai menopause karna setiap wanita berbeda-beda mengalaminya tergantung pola hidup sehat yang di terapkan dalam hidupnya.
Gejala Menopause  merupakan proses alamiah  sebagai bdari entuk proses penuaan wanita bagi beberapa orang merupakan saat-saat yang mengerikan. Karena masa menopause  terjadinya perubahan perubahan horm-oonal dan perubahan kondisi tubuh wanita. Gejala yang dialami oleh wanita yang akan mengalami menopause yaitu kulit akan kendur, keringat yang keluar berlebihan, kegemukan dan kelemahan pada tulang serta perubahan mood yang biasanya menyertai proses menopause ini.
Bahkan beberapa dari Perempuan yang memasuki menopause kadang mengalami penyakit migraine atau sakit kepala. Kondisi perubahan emosional dan fisik pada perempuan menopause tersebut kadang membuat wanita yang sedang mengalaminya jadi kesal, bingung dan uring-uringan.
Ada cara dan tips sederhana bagi wanita yang akan mengalami menopause. Silahkan mengkonsumsi buah tin atau buah ara (nama lain dari buah tin). buah tin baik untuk perempuan yang mengalami  menopause  karena buah ini kaya kalium, zat besi dan kalsium. Olahraga dengan teratur dapat mengatasi perubahan emosional yang dialami oleh wanita menopause.
Buah Tin
Buah Tin
Buah Tin Untuk Kekuatan Pria Yang Telah Menikah
Buah Tin merupakan buah yang banyak memiliki manfaat. Bila anda adalah seorang pria yang memiliki masalah dengan kekeuatan dalam rumah tangga. Telah mencoba berbagai macam cara untuk mengatasinya tapi tetap saja tidak atau kurang berhasil.
Jangan pernah putus asah dan Jangan  pernah ragu untuk mengkonsumsi  buah  tin/ ara karena  buah ini telah dipakai untuk mengobati kelemahan para pria. Caranya, rendam + 2 sampai 3 buah ini dalam susu selama satu malam lalu minum airnya dan makanlah buahnya di pagi hari.

Buah Tin Untuk Anemia
Buah Tin termasuk buah  yang tak mudah ditemui  di Indonesia seperti hanya mangga, psang dan jeruk yang ada dimana-mana. Tapi buah yang  tak mengenal musim ini mempunyai kandungan nutrisi, gizi dan vitamin yang sangat luar biasa lengkapnya untuk kesehatan.
Karena itu tidak mengherankan jika Buah Tin digunakan sebagai terapi bermacam masalah kesehatan. Salah satu  manfaat yaitu berkhasiat mengatasi masalah penyakit anemia. Hasil penelitian  telah menunjukkan bahwa Buah Tin termasuk buah yang bisa meningkatkan pembentukan hemoglobin di dalam darah.

Buah Tin Dapat Menyehatkan Jantung
Buah Tin sangat baik bagi kesehatan jantung.  Hal itu dikarnakan tingkat kalium yang sangat tinggi dikombinasikan dengan rendahnya natrium yang ada di dalam Buah Tin yang dapat membantu menurunkan tekanan pada darah. Serta kadar  antioksidan polifenol  yang sangat tinggi di dalam Buah Tin bermanfaat membantu pencegahan aterosklerosis. Besarnya kandungan antioksidan polifenol buah ini sehingga,  di dalam  3,5 ons Buah Tin Kering mengandung hingga 50 kali kandungan polifenol pada buah-buahan lainnya.
Buah Tin  mengandung omega-3 dan 6,  asam lemak serta senyawa fitosterol, yang dapat menurunkan kadar kolesterol serta menjaga fleksibilitas arteri. Serat pada Buah Tin  bisa mengikat kolesterol serta membantu untuk menghilangkan dan membuang kolesterol jahat dari tubuh.

Semoga Tips Buah Tin Untuk Wanita, Pria, Anemia dan Jantung Berguna untuk anda. Selamat mencoba dan Sukses selalu...

Tinggalkan Komentar: